Cara Order

Cara berbelanja di Technopark SMKN 2 Kayuagung dengan metode Bank Transfer.
1. Silahkan masuk di halaman technopark.smkn2kayuagung.sch.id, pilih produk yang akan di beli
2. Kemudian setelah menemukan barang yang akan di beli, silahkan tekan pilih barang untuk masuk ke Troli Belanja

3. Kemudian Teman-teman akan melihat Detail barang yang harus di teman-teman transfer kemudian tekan tombol PROCEED TO CHEKOUT
4. Kemudian silahkan mengisikan data diri anda pada form yang telah disediakan “isikan alamat dengan lengkap dan sedetail mungkin untuk dipergunakan pada saat pengiriman barang jika telah selesai tekan tombol place order
5. Kemudian teman-teman akan melihat ID pembelian dan nomor rekening yang akan teman-teman transfer, jika teman-teman telah melakukan transfer silahkan klik tombol Konfirmasi Pesanan di bagian atas, isikan ID order, nama dan nomor rekening pengirim guna mempercepat pemeriksaan pembayaran anda.


6. Jika semua telah dilakukan silahkan menunggu Tim kami dalam 1 x 24 jam akan mengirimkan memeriksa apakah pembayaran anda memang telah masuk direkening kami atau tidak.